Tuesday, 3 August 2021

Akankah bisa bahagia?

Jalan ini...
Kian lama...kian berbatu...
Bukan lagi batu yang mulus seperti batu kali
Batu yang tergeletak di jalanku ternyata begitu tajam
Semakin ku berjalan...
Semakin darah mengalir...
Semakin perih...

Jalan ini...
Sesekali berumput dan berbunga...
Sangat empuk di kaki...
Sampai terkadang membuatku ingin rebahan...
Mencari ketenangan...

Ku pandangi sekelilingku...
Ya, mereka baik-baik saja
Ku pandangi diriku...
Tidak, kenapa banyak bekas luka?

No comments:

Post a Comment