Tuesday, 10 May 2016

Finally, you called me

Akhirnya...
Aku dengar suaramu lagi hari ini...
Entah kenapa...
Itu memberiku semangat pagi...
Berbicara...
Bercanda...
Mengeluh kesal...
Sampai memberi sedikit perhatian...
Aku berharap,
Selamanya kita baik seperti ini
Selamanya kita saling cerita
Selamanya kita saling bahagia
Terima kasih telah menjadi sosok yang mau berada di sisiku
Meski jauh
Meski sering kau menyebalkanku
Semoga Tuhan selalu menyertai langkah hidupmu...
Kamu,
Sahabat baikku

No comments:

Post a Comment